Jumat, 17 September 2010
Pandangan Generasi Muda Terhadap Pertanian
Banyak diantaranya kaum muda yang meragukan sisi dari pertanian,dengan pandangan negatif ini mengakibatkan motivasi generasi muda untuk menjadi seorang petani sangatlah lemah. Kaum muda belum dapat melihat masa depan cerah dari sektor pertanian. Mereka lebih menganggap pertanian adalah hal yang jauh dari modernisasi.Tetapi jika di telusuri lebih jauh lagi pertanian merupakan peluang untuk kita dapat dekat dengan alam karena dengan pertanian kita dapat mengetahui sisi dari kehidupan.Diantaranya kaum muda banyak yang lebih tertarik menjadi : dokter,binisman,designer,pengacara atau lain sebagainya.Jika disadari sisi pertanian juga dapat memberikan peluang usaha sebagai bisnis atau wirausaha,dan lain sebagainya.Jadi jangan khawatir pertanian dapat memberikan masadepan yang cerah bagi kehidupan kita .
Lia Yuda Wirana
Fakultas Pertanian UMY
Diposting oleh Lia Wirana di 21.47
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar